Waktu Baca : < 1 menit

Main Window Winamp Anda tiba-tiba tidak muncul ? Sudah diinstal ulang berulang kali tapi tetap tidak muncul juga? Padahal sudah dicentang, tapi tetap tidak muncul juga? bagaimana cara mengembalikan winamp yang tidak muncul ini ?

Cara mengatasinya sangat mudah…

Silahkan mengikuti langkah berikut :

  1. Tutup dulu winampnya
  2. Buka folder C:\Users\<User Name>\AppData\Roaming\
  3. Hapus folder Winamp
  4. Jalankan kembali winamp

Selamat mencoba!

Sekian tips cara menampilkan main window winamp. Dan tentu saja hal ini juga bisa digunakan untuk menampilkan kembali daftar lagu yang hilang.

Jika masih ada yang kurang jelas mengenai cara membuka winamp yang tidak bisa dibuka, mengembalikan winamp yang hilang dan cara restart winamp, silahkan hubungi tim support kami.