Mungkin selama ini banyak orang mengira atau bahkan gagal dalam memasang kode radio streaming (shoutcast) di blog wordpress.com.
Keterbatasan wordpress.com untuk menggunakan javascript membuat kode player yang biasa kita gunakan tidak bisa jalan.
Ternyata dengan menggunakan kode yang berbeda, kita bisa kok tetap menggunakan wordpress.com untuk blog radio streaming.
Berikut ini kodenya :
Anda sekarang cukup mengganti kode yang berwarna merah, yaitu : ip dan port, titles (isi dengan nama radio Anda), artists (isi dengan nama penyiar atau tulis saja Live DJ).
Pasang kode itu di sidebar/widget blog wordpress Anda. Lalu coba lihat hasilnya. Tekan tombol Play. Dan tunggu sesaat.. Taraaa.. Streaming Anda sudah bisa didengarkan di wordpress.com
Selamat mencoba!